Menu

Dark Mode

Menu

Dark Mode

Ragam

Sampah Jadi Alasan Banjir di Jalan Raya Grogol

badge-check


					Sampah Jadi Alasan Banjir di Jalan Raya Grogol Perbesar

DepokNews- Banjir yang terjadi di Jalan Raya Grogol, Kelurahan Grogol Kecamatan Limo, pada Selasa (21/2/2017) lalu, membuat warga menjadi trauma. Karena baru kali pertama terjadi, meski bersebelahan dengan Kali Grogol.

Salah satu warga Jalan Raya Grogol, Hopsatul mengatakan pada hari Selasa kemarin, hujan dari pagi tidak berhenti. Karena itu kali gorogol pun tidak berhenti mengalir, namun karena banyak sampah di dalam kali maka air tidak jalan dan meluap ke jalan.

“Luapan air kali karena di ujung jalan mampet ada sampah,” ujar pemilik warung makan tersebut.

Tidak tanggung-tanggung, pohon palem besar yang menjadi sampah di kali grogol. Hal tersebut kata Hopsatul sering terjadi karena pohon yang roboh dan jatuh ke kali. Dan ketika hujan terbawa air, namun ada pembatas atau saringan di dalam kali sehingga pohon itu tidak bisa tertahan.

“Dikasih jaring maksudnya buat sampah, tapi kalau sampahnya besar ya enggak bisa lewat,” katanya.

Senada, Erwin Hidayat pemilik toko mainan mengaku kaget akan banjir sedengkul orang dewasa tersebut.

“Baru kali ini banjirnya,” ucap Erwin sembari mengepel lantai tokonya.

Kemarin dari pagi sampe siang hujannya. Sekarang tinggal bersihin sisa-sisanya saja.

“Semoga sih hari ini tidak hujan,” ungkapnya.(mia)

Facebook Comments Box

Read More

UMKM Juga Bisa Menyusun Laporan Keuangan Sesuai SAK Entitas Privat: Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat Lektor Kepala (PkMLK) Prodi D4 Akuntansi Keuangan Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Jakarta

24 July 2025 - 21:13 WIB

Coach Wahid Ajak UMKM Tertib Laporan Keuangan

24 July 2025 - 19:09 WIB

Anggota DPRD Kota Depok Hengky Soroti Rumah Warga Nyaris Roboh: Minta Pemkot Tidak Pilih Kasih

24 July 2025 - 17:19 WIB

Meningkatkan Keselamatan Warga dan Kehandalan Energi Jadi Prioritas, Pertagas Melakukan Pembenahan Jalur Pipa Wilayah Depok

23 July 2025 - 05:18 WIB

Driver Ojol Jabodetabek Tolak Wacana Potongan Komisi 10 Persen, Sebut Skema 20 Persen Masih Ideal untuk Menjamin Keberlanjutan

21 July 2025 - 12:52 WIB

Trending on Ragam