Menu

Dark Mode

Menu

Dark Mode

Headline

Pradi Imbau Masyarakat Depok Rukun Sambut Pemilu 2019

badge-check


					Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna (Istimewa) Perbesar

Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna (Istimewa)

DepokNews- Jelang pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) Serentak 2019, Wakil Walikota Depok Pradi Supriatna mengimbau kepada masyarakat dan aparatur untuk menjaga Kota Depok kondusif.
“Walaupun berbeda pilihan, tetapi kebersamaannya harus terus dijaga agar pelaksanaan pemilu dapat berjalan kondusif,” kata Pradi belum lama ini.
Pradi melanjutkan, pada tahun politik ini, wajar jika masyarakat terbelah, namun tidak boleh hingga adanya perpecahan.

“Semua harus kondusif, dan masyarakat Depok harus selalu berpikir positif,” ujarnya.
Pradi menambahkan, pilihan boleh berbeda, tetapi jangan sampai ada bentrok antar sesama masyarakat, kerukunan dan ketentraman harus terus dijaga.
“Itu yang paling penting, menjaga kerukunan antar umat manusia,” tandasnya.(mia)

Facebook Comments Box

Read More

Tasyakur Alih Bentuk: STEI SEBI Resmi Menjadi Institut Agama Islam SEBI

3 July 2025 - 15:11 WIB

Ide Keren dan Kreatif, Bantuan Makan Sahur di Depok

28 March 2025 - 13:36 WIB

Plh Wali Kota Gaungkan Aksi Bersih-bersih Situ Cegah Perubahan Iklim

24 February 2025 - 11:29 WIB

Anggota DPRD Jabar FPKS Iin Nur Fatinah Gelar Sosiasasi Perda Perlindungan Perempuan di Kecamatan Cilodong

8 February 2025 - 01:22 WIB

Anggota DPRD Jabar FPKS Iin Nur Fatinah Gelar Sosialisasi Perda Nomor 5 Tahun 2023 di Cimanggis

26 January 2025 - 00:13 WIB

Trending on Metro Depok