Wakil Wali Kota Depok Berharap Lahan Yang Sudah Dibebaskan Untuk Tol Namun Belum Terpakai Bisa Untuk Fasum

DepokNews-Ketua DPD PKS Kota Depok yang juga menjabat sebagai Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono mengaku akan melakukan komunikasi dengan pihak yang berkaitan dengan Pengelola Jalan Toll Depok-Antasari. Komunikasi disebutkan IBH, sapaan akrab Imam Budi Hartono, dilakukan kepada Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) untuk membahas perihal pemanfaatan lahan fasilitas dan sosial fasilitas umum (fasos […]

Read More

Bawaslu Depok Serahkan Secara Simbolis Manfaat Jaminan kematian BPJS Ketenaga Kerjaan Kepada PTPS Kelurahan

DepokNews – Bawaslu Kota Depok menyerahkan secara simbolis Manfaat Jaminan Kematian BPJS Ketenagakerjaan kepada Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) Kelurahan Rangkapan Jaya Baru, Kecamatan Pancoran Mas. Acara simbolis ini berlangsung pada hari Selasa tanggal 06 April 2021 bertempat di Kantor Sekretariat Bawaslu Kota Depok dan dihadiri oleh Kepala Sekretariat Bawaslu Provinsi Jawa Barat, Anggota Bawaslu […]

Read More

218 Plasma Darah Berhasil Dikumpulkan PMI Kota Depok Dari Sejumlah Penyintas Covid-19

DepokNews – Unit Donor Darah PMI Kota Depok sampai Senen 5 April 2021 berhasil mengumpulkan 218 kantong plasma Konvalen dari penyintas Covid-19. Hak tersebut dikemukakan Ketua PMI Kota Depok Dudi Mi’raz saat dikonfirmasi awak media. Ratusan plasma ini kata Dudi telah disalurkan ke beberapa rumah sakit guna membantu proses penyembuhan pasien Covid-19 yang sedang dirawat. […]

Read More

Lolos Tahap I dan II Lomba 3 R, DLHK Kembali Verifikasi Lapangan Tiga Bank Sampah

DepokNews -Tiga Bank Sampah (BS) yang berhasil lolos pada seleksi tahap I dan II Lomba Reuse, Reduce, Recycle (3R) menjalani verifikasi lapangan oleh Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kota Depok. Kepala DLHK Kota Depok, Ety Suryahati mengatakan verifikasi atau penilaian tahap tiga terhadap bang sama tersebut untuk melihat kegiatan yang dilakukan oleh masing-masing BS. […]

Read More
Sumber Gambar : Unplash

Sudahkah Mencintai Diri Sendiri?

Apakah Anda sudah mencintai diri Anda sendiri? Seringnya, seseorang lebih mudah mencintai orang lain ketimbang mencintai dirinya sendiri. Terkadang, Anda lebih sulit menerima kekurangan diri Anda sendiri ketimbang kekurangan orang lain, padahal mencintai diri merupakan hal yang sangat penting. Dengan mencintai diri sendiri, Anda tidak akan merasa insecure terhadap yang dimiliki orang lain, hidup Anda […]

Read More

PKS Bantu Korban Kebakaran di Jatijajar Tapos

Depoknews- Peristiwa kebakaran yang terjadi pada hari Sabtu (3/4) sekira pukul 02.00 dinihari di wilayah Tapos mengundang rasa kepedulian PKS. Sebanyak 2 rumah di RT.01 RW.05 Jatijajar mengalami kerusakan parah. Salah satunya rumah yang didiami Jumeroh, seorang janda ludes dilalap si jago merah. Rumah lainnya yaitu rumah Ketua RT.01 RW.05 Haryanto juga sebagian rumahnya ludes […]

Read More

Imam Budi Hartono Bahas Dampak Pembukaan Exit Toll Desari

DepokNews- Wakil Wali Kota Depok, Imam Budi Hartono menggelar rapat bersama Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) membahas penyelesaian kemacetan yang terjadi Exit Toll yang ada di Jalan Raya Sawangan, Kecamatan Pancoran Mas. Rapat tersebut juga melibatkan 3 Organisasi Kepala Daerah (OPD) yaitu Dinas Perhubungan, Dinas Perumahan dan Pemukimam dan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang […]

Read More

CollaboRun Trail Series 2021

DepokNews–Gelaran event trail run CollaboRun Trail Series 2021 (CTS2021) Gepang 100K yang berlangsung pada tanggal 3-4 April 2021 sukses diadakan di Taman Nasional Gunung Gede Pangrango Jawa Barat dengan menghasilkan 10 finisher  Rahmat (TRM Makassar) 28:05 Pattahullah (TRM Makassar) 28:50 Aziz (Pujaan) 29:10 Fandhi Achmad (Detrac) 30:34 Risqi (Longrunranger) 30:52 Kahfi (Detrac) 34:13 Dede Budel […]

Read More

Selain Bawa Bantuan Untuk Korban Kebakaran Pitara, Tim TRC juga Bantu Warga Membersihkan Sisa Kebakaran

DepokNews – Korban kebakaran di Jalan Pitara Raya, RT 04 RW 16, Kelurahan Pancoran Mas dapat bantuan dari Tim Reaksi Cepat (TRC) Pramuka Peduli Kota Depok. Bantuan yang diberikan tersebut antara lain uang tunai, sembako, serta pakaian dan kebutuhan balita. Anggota TRC Pramuka Peduli Kota Depok, Edward pemberian bantuan ini merupakah langkah cepat untuk membantu […]

Read More

Ini Persiapan Tim Voli Kota Depok Menjelang BK Porprov

DepokNews – Play-off Babak Kualifikasi (BK) Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XIV Jawa Barat Tahun 2022 akan dilaksanakan pada 10 April mendatang di Bandung. Menyambut hal tersebut Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Kota Depok tengah bersiap diri dengan berbagai pelatihan. Ketua PBVSI Kota Depok Husein Fananie Faisal mengatakan, pada Porprov nanti Tim Voli Kota Depok […]

Read More

Tinjau Giat Rapid Test, Ketua DPRD Depok: Minimalisir Penyebaran Covid-19

DepokNews-Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok, TM Yusufsyah Putra meninjau kegiatan Rapid Test dan Swab Antigen yang diinisiadi Kampung Tangguh Jaya, bekerjasama dengan Kepolisian Sektor Beji. Kegiatan tersebut dilakukan di Pos Pelayana Terpadu (Posyandu) Ikan Mas RW 09, Kelurahan Beji, Kecamatan Beji Kota Depok, Senin (5/4/2021). Yusufsyah Putra mengapresiasi langkah yang diambil Kampung […]

Read More

KPU Kota Depok Kembali Raih Penghargaan Dari KPU RI Kategori Terbaik Kedua Penyelenggaraan Sirekap

DepokNews – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok kembali meraih penghargaan kategori terbaik kedua penyelenggaraan sistem informasi rekapitulasi (Sirekap) dalam Pemilihan Serentak Tahun 2020 dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI. “Alhamdulillah hari ini Senin, 5/4/2021 kami menerima kembali penghargaan, bahkan kali ini sangat bergengsi dari KPU RI. Adapun penghargaan yang kami terima adalah sebagai Juara […]

Read More

Tega, Jasad Bayi Dibuang Dengan Bungkus Plastik

DepokNews – Sungguh tega itulah gambaran yang harus diungkapkan kepada pelaku pembuang bayi yang terbungkus kantong plastik di Gang Langgar, RT.03, RW.03, Kelurahan Kemiri muka, Kecamatan Beji, Kota Depok. Betapa tidak anak yang seharusnya dijaga dan dirawat kini dibuang dalam keadaan meninggal dunia. Penemuan jasad bayi berjenis kelamin laki-laki itu ditemukan pertama oleh petugas kebersihan […]

Read More