Gaya Hidup

Kebab Container di Kelapa Dua

DepokNews- Kebab merupakan salah satu makanan cepat saji, karena membuatnya tidak terlalu rumit. Hampir semua masyarakat juga menyukai keban, karena rasanya yang lezat dan nikmat. Kamis (5/10). Salah satu tempat kuliner yaitu di Kelapa Dua, Kota Depok, yaitu kebab container Baba Ali, sudah membuka tempat kuliner tersebut selama kurang lebih 2 tahun sejak 2015. Salah […]

Read More

Keluh Kisah Travel Bloger, Mulai Dari Beli Kamera Keluaran Terbaru

DepokNews — Siapa tak senang melihat foto-foto indah dari perjalanan para travel bloger? Sampai akhirnya banyak orang yang memutuskan untuk membeli kamera keluaran terbaru dengan teknologi mutakhir untuk mengabadikan perjalanan. Namun kata fotografer sekaligus blogger perjalanan, Louis membeli kamera mahal dan berharap foto menjadi lebih baik adalah hal yang sia sia. “Kenyataannya kamera itu seperti […]

Read More

Tim Bolla Volley Citra Negara Juarai Smanti Cup 2017

DepokNews–Tim bola Volley SMK Citra Negara menjuarai laga Final di Grup C Kejuaraan Voli SMANTI Championship 2017 pada September 2017 ini. Skuat racikan Dandi Noviandi ini mengalahkan SMK Polimedik Depok dengan skor 3-0 (25-19, 29-27, dan 24-16) di GOR SMAN 3 Depok pada September belum lama ini. Bermain di laga final Kejuaraan Voli SMANTI Championship […]

Read More

Pentingnya Menjaga Kebersihan Gigi Pada Anak

DepokNews — Menjaga kebersihan gigi sangat penting diajarkan sejak dini. Meski belum mengonsumsi beragam makanan, namun cairan yang diminum bayi bisa meninggalkan sisa di mulut. Menurut pakar kesehatan gigi, drg. Fajar,  rutinitas membersihkan gigi bisa diperkenalkan saat anak mulai tumbuh gigi sehingga anak terbiasa. “Minimal anak dibiasakan wajib menyikat gigi demi kebersihan,” kata Fajar Kebiasaan […]

Read More

Nasi Uduk Malam Di Tapos Kota Depok

DepokNews- Penjual nasi uduk biasanya hanya pada pagi hari berjalan, namun sekarang sudah banyak para penjual nasi uduk yang buka pada malam hari, hal ini terjadi karena banyaknya peminat pembeli dimalam hari. Nasi uduk merupakan salah satu makanan favorit dikalangan masyarakat dari muda hingga para orang tua, makanan ini digemari karena rasanya yang berbeda. salah […]

Read More

Cara Mudah Bakar Kalori Tanpa Olahraga, Begini Caranya!

DepokNews — Walau bukan anggota klub kebugaran atau kelas yoga, sebenarnya kita tetap bisa membakar banyak kalori tanpa meninggalkan rumah. Caranya sesederhana membersihkan rumah. Menurut dr. Viona, pakar kesehatan, menuturkan bahwa membersihkan rumah selama dua jam akan membakar 600 kalori, hampir dua kali lipat dari lari 5 kilometer.”Membersihkan jendela merupakan jenis pekerjaan rumah yang paling […]

Read More

Cara Alami Kendalikan Hipertensi Pada Tubuh

DepokNews- Tekanan darah tinggi ataj hipertensi yang tidak terkendali bisa menimbulkan berbagai penyakit mematikan. Seperti kerusakan mata, gangguan fungsi otak, gagal ginjal, stroke dan serangan jantung. Pencegahan sedini mungkin adalah tindakan terbaik agar tidak terkena penyakit ini. Salah satunya dengan menerapkan pola hidup sehat. Diantaranya rutin berolahraga, paling tidak 30 menit setiap hari dan kurangi […]

Read More

Sambal Cakalang Membangkitkan Selera Makan

DepokNews– Siapa yang tidak menggenal sambal, pasti semua orang menggenal yang namanya sambal dan pasti semua orang Indonesia suka sambal, karena sambal salah satu pelengkap untuk menyantap makanan. Minggu (24/9). Sambal Cakalang salah satu sambal homemade ini sedang banyak di buru, karena rasanya yang pedas dan gurih saat di konsumsi, dan sambal cakalang ini sangat […]

Read More

Polusi Bukan Hanya Menyerang Paru-Paru, Tetapi Beberapa Organ Lainnya, Seperti…

DepokNews — Sebuah studi baru menemukan bahwa sakit ginjal menjadi penyakit terbaru yang terkait dengan polusi udara. Laporan dari American Society of Nephrology menemukan bahwa polusi udara, bahkan dalam jumlah yang kecil, bisa merusak ginjal. Penelitian sebelumnya juga mengaitkan polusi dengan penyakit jantung, stroke, kanker, asma dan penyakit paru obstruktif kronis.Dijelaskan bahwa ketika orang menghirup […]

Read More

Sudah Coba Diet, Tapi Tergoda Makanan? Coba Lakukan Ini…

DepokNews — Seribu cara menurunkan berat badan, salah satunya yang salah banyak orang mengurangi porsi makan atau membatasi waktu makan, misalnya dengan tidak sarapan atau melewatkan makan malam. Padahal, ada tipe orang yang memang doyan makan. Untuk orang-orang seperti ini, membatasi makanan adalah hal yang menyiksa dan menjadi sulit untuk dilakukan.Bila Anda termasuk jenis itu, […]

Read More

Gaun Pengantin Masa Kini, Menggaet Banyak Hijabers Muda

DepokNews — Bagi sebagian hijabers kebanyakan lebih memilih menikah dengan gaun pengantin muslim daripada kebaya. Desainer muda, Herna mengatakan hal ini karena para muslimah ingin tampil seperti putri ketika menikah. Pilihan gaun model ballgown biasanya yang menjadi favorit para hijabers muda saat ini. “Setiap muslimah atau calon pengantin ingin terlihat seperti putri, anggun, dengan ballgown […]

Read More

Sering Galau Mampu Memicu Penyakit Jantung

DepokNews — Waspada, sering galau dan sakit hati dapat memicu timbulnya penyakit jantung. Menurut dokter dari Yayasan Jantung Indonesia (YJI), dr. Siska Suridanda Danny, SpJP(K), hal itu memang bisa saja terjadi. Menurutnya, galau dan sakit hati yang berlebihan dapat memunculkan stres. Hal itulah yang bisa menjadi penyebab penyakit jantung. “Intinya, stres merupakan salah satu pemicu […]

Read More

Sarapan Atau Tidak? Jelas Lihat Bahayanya, Nomor Tiga Terparah

DepokNews — Kebanyakan orang mengaku sering melewatkan makan pagi atau sarapan. Alasannya antara lain memang sudah biasa tidak sarapan, atau memang tidak ingin makan sepagi itu dengan alasan perut masih belum ingin makan, dan ada juga yang karena malas makan pagi.Sarapan secara harfiah dimaksudkan untuk “buka puasa” (diambil dari kata bahasa inggrisnya, “break-fast”) dari semua […]

Read More