Author: Mia Nala Dini

Festival Olahraga Ajang Pengenalan Beragam Olahraga ke Masyarakat

DepokNews- Wali Kota Depok Mohammad Idris mengatakan, kegiatan Festival Olahraga Rekreasi Masyarakat Kota Depok merupakan sebuah ajang pengenalan beragam olahraga ke seluruh lapisan masyarakat. Pasalnya, dalam kegiatan tersebut, dimeriahkan dengan penampilan dari beberapa induk senam. “Kami mengapresiasi seluruh induk senam yang berpatisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan Federasi Olahraga Rekreasi Masyarakat Indonesia (Formi) Kota Depok. Ini […]

Read More

Inilah Tips Agar Ular Tidak Masuk Lingkungan Rumah

DepokNews- Memasuki musim bertelur ular, warga dihebohkan dengan masuknya hewan reptil ini kedalam rumah. Karbol, kaporit, atau pemutih pakaian adalah bebauan yang tidak disukai ular. Hal tersebut diungkapkan Pemerhati Reptil, Arby Krisna. Menurutnya bebauan seperti sereh, kapur, pengharum ruangan tidak mempan untuk ular. “Secara pribadi sudah saya buktikan, tidak mempan. Rekomendasi kaporit dan karbol, tuang […]

Read More

Hujan Deras Akibatkan Longsor di Cilodong Depok

DepokNews- Peristiwa tanah longsor terjadi di Perumahan Kemang Swatama, Kelurahan Kalibaru, Kecamatan Cilodong mengakibatkan beberapa rumah depan, tertutup material longsor. “Gak bisa dilintasi jalan di Perumahan Bukit Cengkeh karena banjir satu meter, ” kata warga Depok Agus Setiawan, Jumat (27/12/2019). Selain itu banjir tersebut juga merendam satu buah mobil yang terpaksa didorong warga. “Satu mobil […]

Read More

Ini Titik Banjir di Wilayah Depok

DepokNews- Hujan deras disertai angin dari sore hingga malam, membuat beberapa ruas jalan di Depok banjir. Jalan Margonda Raya pun turut banjir, sehingga kendaraan harus berhati-hati melajukan kendaraannya. “Hujan nggak berhenti dari sore, sampai banjir. Takut motor mogok jadi lebih baik neduh dulu,” kata Dimas supir ojek online, yang melintasi Jalan Margonda Raya, Jumat (27/12/2019). […]

Read More

Warga Gandul Ini Diberi Predikat Ayah Terbaik

Warga Gandul Ini Diberi Predikat Ayah Terbaik DepokNews- Program Sekolah Ayah Bunda yang digelar oleh Dinas Perlindungan Anak Pemberdayaan Masyarakat dan Keluarga (DPAPMK) Kota Depok, menobatkan Endra Sukma Wida sebagai ayah terbaik. Endra yang warga Kelurahan Gandul, Kecamatan Limo ini mengatakan, bahwa sekolah ini memberikan ilmu dan pengalaman yang sangat bermanfaat bagi para pesertanya. “Tidak […]

Read More

Bang Has Layak Maju Pilkada Depok

DepokNews- Empat kader telah dijaring DPC PAN kota Depok, untuk pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Depok tahun 2020. Namun 1 nama dari 4 nama yang muncul sangat tidak layak mengikuti kontestasi Pilkada Depok lantaran rekam jejaknya sangat buruk. “Seperti saudara Igun (Igun Sumarno) tak memiliki kemampuan dan kapasitas dalam pengelolaan tata pemerintahan. Belum memiliki pengalaman […]

Read More

Idris: Gerhana Matahari Bukan Menandakan Keburukan

DepokNews- Gerhana matahari adalah fenomena alam yang biasa terjadi, kemunculannya bukan berarti menandakan keburukan atau prediksi apapun. Hal tersebut diungkapkan Wali Kota Depok Mohammad Idris, usai melaksanakan Salat Gerhana, di Masjid Balai Kota, Kamis (26/12/2019). “Tidak perlu takut, dan tidak ada prediksi – prediksi yang menakutkan mengenai kemunculan ini (gerhana matahari),” kata Idris. Untuk mengisi […]

Read More

Ini Yang Akan Terjadi Bila Kita Terkena Bisa Ular

DepokNews- Maraknya ular yang masuk ke lingkungan perumahan, membuat warga Depok menjadi panik. Warga Depok pun diimbau tetap tenang dan tidak perlu takut terhadap kemunculan ular dengan spesies naja (kobra). Pasalnya tidak semua ular ini apabila menggigit akan mengeluarkan bisa yang mematikan. Dokter Spesialis Bedah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kota Depok, Rizza Nurcahya, ada […]

Read More

Pemkot Berikan Apresiasi Besar Terhadap Sosok Perempuan di Depok

DepokNews- Pemerintah Kota (Pemkot) Depok sangat mengapresiasi peranan perempuan dan ibu, dalam kontribusinya menciptakan generasi yang unggul dan hebat. Pemkot Depok memberikan perhatian yang besar kepada kaum ibu dengan berbagai program dan kegiatan yang ada di tiap Perangkat Daerah (PD) khususnya Dinas Perlindungan Anak Pemberdayaan Masyarakat dan Keluarga (DPAPMK) Kota Depok. “Termasuk dinas yang membawahi […]

Read More

Dishub Kembali Rampcheck Ratusan Bus di Depok

DepokNews- Pemeriksaan rampcheck kelaikan kendaraan kembali dilakukan Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Depok, terhadap ratusan bus yang akan beroperasi selama libur Natal dan tahun baru di Terminal Jatijajar. Kepala Dishub Kota Depok, Dadang Wihana mengatakan, Rampcheck sudah dilakukan sebanyak dua kali meliputi pemeriksaan kelengkapan dokumen serta kelayakan kendaraan. Pemeriksaan pertama mulai 25 November hingga 6 Desember […]

Read More

Mau Beli Makan, Petugas OB Dinas PUPR Depok Dipatok Ular

DepokNews- Seorang office Boy di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Depok, Salman digigit ular di area parkir PUPR, tadi malam Kamis (19/12/2019). Sekdis PUPR Citra Yulianti menjelaskan, beberapa staff masih lembur di kantor. Kemudian meminta Salman beli makan malam. Baru saja Salman turun dari tangga menuju parkiran, kemudian ramai teriak Salman digigit […]

Read More

Miras dan Ganja Kering Dimusnahkan

DepokNews- Sejumlah barang bukti hasil operasi gabungan Satpol PP Depok, dan Polrestro Depok dimusnahkan. Untuk 6.694 botol berisi minuman keras (Miras) dihancurkan dengan menggunakan alat berat, sedangkan 56 kilogram lebih ganja kering dimusnahkan dengan cara di bakar, di Balai Kota Depok, Jumat (20/12/2019). Kepala Sat Pol PP Kota Depok, Lienda Ratnanurdianny mengatakan, bila dikonversikan ke […]

Read More

Bawaslu Gandeng Semua Elemen Awasi Pilkada Depok 2020

DepokNews- Guna membantu pengawasan Pilkada Depok 2020 mendatang, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menggandeng berbagai elemen masyarakat sebagai pemantau independent. Mulai dari pemilih pemula, media massa, pemantau pemilu, dan pegiat media sosial. “Kami menggandeng berbagai elemen ini, untuk bersama-sama membantu Bawaslu memantau jalannya Pilkada Depok 2020 nanti,” kata Ketua Bawaslu Kota Depok Luli Berlini usai kegiatan […]

Read More