Author: Furkan

Ketua Gugus Penanganan Covid-19, Sholat Jumat di Masjid Balai Kota Depok Ditiadakan

DepokNews–Ketua Gugus Tugas Covid-19, Sri Utomo membenarkan bahwa Masjid Balai Kota Depok tidak melaksanakan sholat Jumat. “Yah benar, semoga Allah memberikan petunjuknya pada kita semua,” ujarnya saat dihubungi. Sementara itu, Tim Percepatan COVID-19 Kota Depok dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kota Depok (Forkopimda),dan Forum Kerukunan Umat Beragama ( FKUB) dan Majelis Ulama Indonesia (MUI) dan […]

Read More

Begini Trend Virus Corona di Kota Depok

Depoknews–Berdasarkan Data yang diakses di laman http://cc-19.depok.go.id bahwa orang yang terinveksi naik menjadi 9 orang dan yang berhasil disembuhkan yaitu 4 orang. Sementara orang dalam pemantauan (ODP) naik menjadi 223 dan yang selesai dirawat 134 orang dan sisa yang masih dirawat 89. Pasien dalam perawatan (PDP) 26 orang selesai 2 dan sisa 24. (19/3/2020). Sebelumnya […]

Read More

Dipelototi Saat Kerja, Karyawan Minimarket Tusuk Rekan Kerjanya

DepokNews– Unit Reskrim Polsek Limo telah menangkap Raviana Bin Zaenal Abidin (24). Ia dimankan karena diduga melakukan tindak pidana penganiayaan dengan menusuk korban dengan menggunakan gunting. Selasa (17/3/2020). Kasubag Humas Polres Metro Depok, AKP Firdaus membeberkan peristiwa tersebut terjadi terjadi Indomaret Jl. Limo raya Kel. Limo Kec. Limo Kota Depok, korban Ari melototi pelaku yang […]

Read More

Relawan PKS Depok Bantu Korban Banjir Duren Mekar

DepokNews-Telah terjadi Banjir di Komplek Bumi Sawangan Indah, Kel. Duren Mekar, Kec. Bojong Sari, Depok. Banjir tersebut di akibatkan dari meluapnya kali Angke. Ketua Tim Relawan PKS Bojong Sari Faris mengatakan warga yang terkena dampak dari banjir tersebut yaitu Rt02, 03, 04, 05, 10,12, 13 RW. 05. “kurang lebih 300 KK, Ketinggian Air berpariasi dari […]

Read More

Pemkot Depok Tetapkan Tanggap Darurat Bencana Virus Corona

DepokNews– Pemkot Depok akhirnya menetapkan status tanggap darurat bencana Corona (Covid-19). hal tersebut berdasarkan SK Wali Kota Depok No. 360/137/Kpts/DPKP/Huk/2020, tetang penetapan status tanggap darurat bencana virus corona di Kota Depok. “Tanggap darurat bencana diberlakukan hingga 29 Mei 2020 atau selama 73 hari,”ujar ketua Gugus Tugas Penanganan Covid-19. Dadang Wihana saat dikonfirmasi. Rabu (18/3/2020). Dikatakan […]

Read More

Ini Apdate Corona di Kota Depok, 2 Orang Sembuh PDP Jadi 15 Orang

DepokNews– Berdasarkan Data yang diakses di laman http://cc-19.depok.go.id bahwa orang yang sudah Sembuh berjumlah 2 orang yang sebelumnya terinfeksi berjumlah 4 orang. Sementara orang dalam pengawasan (ODP) berjumlah 183 dan 96 sudah selesai pengawasan dan orang dalam pengawasan (PDP) menjadi 16 yang sebelumnya hanya 5 orang. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kadiskom) Kota Depok, Sidik […]

Read More

Patuhi Himbauan Pemerintah, SDN5 Cilangkap Belajar Lewat Aplikasi Online

DepokNews– Tak mau ketinggalan waktu belajar setelah adanya surat himbauan Dinas Pendidikan untuk meliburkan sekolah selama 2 Pekan, SDN Cilangkap 5 tetap menjalankan belajar mengajar dengan menggunakan metode classroom dan via group watchap Salah satu guru SDN 5 Cilangkap, Sumarni, S.Pd mengatakan libur dua pekan ini pihaknya menggunakan pembelajaran onLine dengan menggunakan aplikasi google Classroom […]

Read More

Sanggar Tari Ayodya Pala Disemprot Disinfektan Oleh Petugas PMII

Depoknews – Sanggar tari Ayodya Pala, Jalan Melati Raya, Depok Jaya, Pancoran Mas, Depok, Selasa (16/3) sore WIB disambangi Tim dari PMII Kota Depok. Ketua PMI Kota Depok, Dudi Mi’raz mengatakan kedatangan Tim PMI Kota Depok untuk melakukan penyemprotan disinfektan. Hal tersebut dilakukan sebagai upaya pencegahan penyebaran virus corona. “(Penyemprotan) ini sebagai pencegahan dan meminimalisir […]

Read More

Ini Komentar Fraksi PKS Depok Terkait Pemeriksaan Corona Gratis

DepokNews– Pemkot Surabaya bekerja sama dengan Universitas Arilangga (Unair) memberlakukan pemeriksaan gratis bagi warga yang ingin memeriksa virus Corona (Covid-19). Menanggapi hal tersebut, Ketua Fraksi PKS, Sri Utami mengapresiasi langkah tersebut mengingat Covid 19 sudah dinyatakan WHO sebagai pandemi global dengan tingkat penularannya yang tinggi dimana setiap orang konon bisa menularkan 4-5 orang. “Hal ini […]

Read More

IBH Berharap Pemkot Depok Fasilitasi Pemeriksaan Virus Corona Gratis Bagi Warga

– Anggota DPRD Jawa Barat yang juga bakal Calon Wali Kota Depok dari PKS, Imam Budi Hartono (IBH) mengungkapkan bahwa pemerintah Kota Depok bisa memberikan pemeriksa gratis virus Corona bagi warga sama seperti yang dilakukan Pemkot Surabaya yang berkerja sama dengan Universitas Arilangga (Unair). “Harus nya bisa karen secara umum pemda di Indonesia menambahkan anggaran […]

Read More

Cegah Corona, BPJS Kesehatan Imbau Peserta JKN KIS Bisa Akses Mobile JKN Untuk Pelayanan

DepokNews–Untuk menghindari penyebaran virus Corona, BPJS Kesehatan Kota Depok menghimbau kepada peserta yang ingin memiliki keperluan untuk mengurus JKN-KIS/BPJS Kesehatan agar dapat menghubungi 1500400 atau mengakses aplikasi Mobile JKN. ” Pelayanan atau kantor tetapi kami buka. Namun alangkah lebih baiknya tidak perlu ke kantor BPJS Kesehatan kami menghimbau agar peserta sebaiknya mengakses aplikasi mobile JKN […]

Read More

Cegah Wabah Corona, Ratusan Aparat Gabungan di Depok Gelar Aksi Bersih-bersih

DepoknNews– Dalam rangka menekanbpenyebaran Virus Corona ( Covid-19) Kapolresto Depok Akbp Azis Ardiansyah, Dandim Depok Kolonel Inf. Agus Isrok Mikroj, Kepala Dinas Kesehatan Kota Depok Novarita, Kepala UPT Terminal Depok Ari Andromeda beserta jajaran menggelar kegiatan bersih-bersih di Terminal dan Stasiun Depok Baru. Minggu (15/03/2020). Kapolrestro Depok, Kombes Azis Adriansyah mengatakan, kegiatan ini merupakan upaya […]

Read More

DKR Dukung Gubernur Jabar dan Walikota Depok Sementara Sekolah Di Rumah, Bukan Lock Down

DepokNews- Dewan Kesehatan Rakyat (DKR) Kota Depok menyatakan dukungan pada keputusan Gubernur Jawa Barat dan Walikota Depok agar semua sekolah melakukan belajar dari rumah selama 2 minggu. “Ini langkah yang tepat untuk mencegah penularan Corona. Belajar bisa dilakukan dari rumah ke guru lewat hape agar tidak keluar rumah. Jangan keluar rumah kalau tidak perlu banget,” […]

Read More